Friday 23 November 2012

cara membuat suara merdu dan alami



Haii sobat bloger ketemu kembali nicchhh .... sobat bloger ingin tau bagaimana cara tips membuat suara lebih merdu dan alami ... beruntung sobat bloger kali ini saya memonsting bagaimana cara membuat suara lebih merdu secara alami ... mau tau tips membuat suara lebih merdu secara alami baca di bawah ini sobat bloger

Membuat Suara Lebih Merdu Secara Alami.

  • Menjaga pola makan, maksudnya adalah dengan mengontrol jenis makanan yang dikonsumsi. Perbanyaklah makan buah-buahan segar dan hindari jenis makanan yang mengandung banyak minyak, santan, juga air es. Daripada minum es, lebih baik perbanyak minum air putih agar badan segar 
  • Pada saat bangun pagi-pagi, sebelum gosok gigi pancinglah dulu agar lendir dalam tenggorokan keluar. Caranya masukkan jari telunjuk kedalam tenggorokan dan biarkan lendir yang ada keluar dengan sendirinya.
  • Melatih pernapasan, ini sangat berhubungan dengan kualitas suara karena napas yang panjang akan sangat membantu anda untuk dapat melantunkan suara dengan lebih bagus. Cara melatih pernapasan agar napas anda panjang bisa dengan rutin berlari pagi, selain nafas semakin panjang, lari pagi juga akan melatih stamina kita agar tetap segar.
  • Bersuara didalam air, cara ini bertujuan untuk memperkuat napas dan tarikan suara. Masukkan muka kedalam air, kemudian berteriaklah keras-keras. Lakukan beberapa kali dengan rutin, dengan begitu maka nafas akan semakin terbiasa dengan suara yang kuat dan panjang.

Demikianlah sobat bloger tips yang saya berikan semoga bermanfaat untuk sobat bloger .jangan lupa sobat bloger lakukan setiap hari tips yang saya berikan di atas . terimah kasih .
apabila sobat bloger ingin tips tips lainnya silahkan kunjungi http://heryslalu.blogspot.com/

0 comments:

Post a Comment